Cara Meningkatkan kemanan VPS Server dengan SSH Keys
Cara Meningkatkan kemanan VPS Server dengan SSH Keys ini dapat dilakukan agar anda dapat login ke VPS dengan aman tanpa menggunakan username dan password, yaitu mnggunakan keys sertifikat yang disimpan dalam sebuah file konfigurasi putty. karena jika anda login menggunakan akses username dan password root itu sangat rentan terkena serangan bruto force. yaitu seseorang yang mencoba login ke server secara paksa dengan mencoba password secara berulang ulang.
Jual VPS Server mulai 50rb Perbulan
Dengan adanya ssh key ini anda dapat mematikan akses ssh baik menggunakan root atau mnggunakan username lainnya, karena setiap membuka putty tanpa sertifikat atau public key akan langsung ditolak oleh server. sehingga cara ini dapat meningkatkan keamanan server anda. untuk itu silahkan ikuti Cara Meningkatkan kemanan VPS Server.
Tutorial Cara Meningkatkan kemanan VPS Server menggunakan SSH Keys di Linux
- Pastikan di PC/Laptop Sudah terinstall Putty.
Jika Belum punya silahkan download disini. - Buka Putty Generator dengan membuka directory installasi putty, bisa melalui desktop klik open file location.
- Pilih SSH-2 RSA pada Type of key to generate.
- Lalu silahkan isikan Number of bits in a generated key dengan angka 2048. atau bisa jua diganti 4096 agar Char lebih panjang dan lebih aman.
- Lalu klik Generate
- Sepasang public Key dan Private Key yang akan digunaakan
- Klik Save public Key, ini yang akan dipasang ke server vps tersebut
- klik Save Private Key. File ini jangan sampai hilang, karena tanpa file ini anda tidak akan bisa login ke server.
- Silahkan login ke server vps seperti biasa menggunakan akses root.
Jika belum memiliki vps bisa anda dapatkan disini. - Edit konfigurasi keys nya dengan cara ketik
nano ~/.ssh/authorized_keys - Silahkan Copy public key tadi ke file konfigurasi ini. lalu save dengan cara ketik CTRL + X lalu enter.
- Jangan lupa berikan hak akses agar dapat dieksekusi
chmod 0700 ~/.ssh
chmod 0644 ~/.ssh/authorized_keys
Cara login Ke Server Menggunakan SSH Keys
- Buka Putty, klik Connection > SSH > Auth.
- Isikan lokasi dimana anda menyimpan file public key pada bagian Private key file for authentication.
Kembali ke bagian Session masukan ip seperti biasa, save lalu klik open untuk mencoba. - Jika sudah benar. maka anda tidak diminta memasukan password untuk login
Mematikan login VPS menggunakan username dan password
Cara ini bisa anda lanjutkan jika cara diatas sudah berhasil dilakukan. Karena cara ini bertujuan untuk mematikan akses menggunakan root dan password. Jadi jika anda gagal login dengan SSH keys tadi maka tidak akan bisa login ke server untuk selamanya.
- Buka konfigurasi Servernya
nano /etc/ssh/sshd_config - Cari dan edit opsi berikut:
PasswordAuthentication no
UsePAM no - Silahkan restart sshnya
service ssh reload
Sekarang akses ssh sudah berhasil dimatikan dan anda bisa login ke server menggunakan private keys. Simpan file private keys dengan baik, karena jika file ini hilang anda tidak akan bisa login ke server. Kami menyediakan vps mulai 50rb perbulan.
Keyword: How To Set Up SSH Keys | DigitalOcean, Login SSH Menggunakan Public Key RSA 2048 | Linux, Mudahnya konfigurasi SSH Keys, Panduan Konfigurasi SSH & Rsync Backup Tanpa Password, Proteksi Linux SSH Dengan Fail2ban, Proteksi Project HWID dengan IceKey | SSH dan VPN Gratis